#ALAMelangkah
Menelisir Air Terjun Kembar Jagir
Keseruan dari Pulau Merah berlanjut di homestay yang kami sewa. Letaknya ngga terlalu jauh dari pusat kota. Adalah Tamashi Homestay yang berada di desa Watu Buncul Kecamatan Glagah. Waktu itu hanya dengan empat ratus ribu rupiah sehari kami dapat menempati satu rumah luas dengan tiga kamar tidur dan dua kamar mandi. Di wisma inilah keceriaan dihabiskan di malam Minggu.
Kami sempat keluar untuk malam Mingguan di luar, namun karena hujan mengagalkan rencana indah kami. (more…)