Less Mile, Konsep Smart Transportation di Taipei
‘Ketika di Taipei, kenapa punya motor dan mobil itu tidak lagi penting ya?’
Kami tidak pernah memikirkan apa model sepeda motor terbaru di Taiwan. Tidak peduli juga mobil canggih seperti apa lagi yang diliris. Rasanya semua itu tidak lagi penting ketika fungsi mereka telah disediakan pemerintah. Kebutuhan kendaraan untuk pergi ke suatu tempat dapat dipenuhi dengan mudah dan nyaman. (more…)