Bangga Menjadi Indonesia

“Sungguh indah tanah air beta, tiada bandingnya di dunia, karya indah Tuhan Maha Kuasa, bagi bangsa yang memujanya.” Penggalan lagu Indonesia Pusaka ciptaan Ismail Marzuki di atas seperti kata yang berangkai melukiskan keelokan Indonesia. Manusia Indonesia memang beruntung, mereka dapat menyaksikan hamparan keindahan alam kelahirannya. Padahal tidak semua manusia di Read more…

“Superman” yang Menghangatkan

Memutuskan untuk pergi ke suatu tempat di musim hujan seperti ini harus dipikir dua kali. Karena selain hujan yang selalu mengintai dan siap membasahi siapa saja yang berada di bawahnya, udara dingin juga menjadi alasan untuk tidak keluar rumah saat musim hujan. Namun, kemarin aku harus pergi ke Bangkalan karena Read more…

Borobudur: Sejuta Relief Penuh Makna dan Magis

Meski tak bersuara, candi ini seperti berbicara panjang tentang sejarahnya di masa lalu. Seperti data yang banyak ditulis para ahli, mulai dari desain, sejarah, budaya, hingga falsafah terkandung dalam setiap reliefnya. Penempatan-penempatan stupa mempunyai makna tersendiri. Beberapa bagian relief diperkirakan berkaitan langsung dengan astronomi pembuatan Borobudur. Begitu istimewa. *** Kepada Read more…